HARI DOKTER INDONESIA
HARI DOKTER INDONESIA

Hari dokter nasional adalah hari yang dirayakan untuk mengakui kontribusi dokter terhadap kehidupan individu masyarakat. Hari dokter terkait dengan hari jadi Ikatan Dokter Indonesia sebelumnya bernama Vereniging Van Indische tahun 1911 dan tokohnya adalah dr. J. A. Kayadu yang menjabat sebagai ketua dan berubah menjadi Vereniging Van Indonesische Genesjkudigen (VGI)...

HARI PERSERIKATAN BANGSA-BANGSA
HARI PERSERIKATAN BANGSA-BANGSA

Perserikatan Bangsa-bangsa atau PBB didirikan pada tanggal 24 Oktober 1945 dan dulunya dikenal sebagai Liga Bangsa-bangsa. PBB didirikan setelah perang dunia ke-II mencegah konflik serupa. Markas besar PBB berpusat di New York, Amerika Serikat. dulunya PBB memiliki 51 anggota dan saat ini terdapat 193 anggota. Selain negara anggota, beberapa organisasi...

Wakil Walikota Manado Hadiri Rapat EPRA Kabupaten/Kota Propinsi Sulut
Wakil Walikota Manado Hadiri Rapat EPRA Kabupaten/Kota Propinsi Sulut

Rapat Koordinasi Evaluasi dan Pengawasan Realisasi Anggaran (EPRA) Kabupaten/Kota Propinsi Sulawesi Utara. Senin(22/10/2018) di Sintesa Peninsula Hotel Manado.Rapat ini dibuka secara langsung oleh Wakil Gubernur Sulawesi Utara Steven O.E Kandou dan mewakili Walikota Manado GS Vicky Lumentut, Wakil Walikota Mor D Bastiaan membawakan sambutan ucapan selamat datang sebagai tuan rumah...