Pastikan Drainase Berfungsi Dengan Baik, Wawali Pantau Langsung Situasi Beberapa Titik di Kota Manado
Pastikan Drainase Berfungsi Dengan Baik, Wawali Pantau Langsung Situasi Beberapa Titik di Kota Manado

(manadokota.go.id) Curah hujan tinggi yang melanda kota Manado menyebabkan banjir dibeberapa titik, membuat Wakil Walikota (Wawali) Manado Mor D Bastiaan turun langsung melakukan inspeksi mendadak dengan mengecek langsung kondisi gorong-gorong di seputaran jalan B.W Lapian, Selasa (15/01) sore hingga malam hari.Wawali memantau gorong-gorong yang tergenang air hujan dengan menurunkan para petugas kebersihan dan mengerahkan 3 motor sampah...

Permudah Masyarakat, Pemkot Manado Buka Pusat Pelayanan Terpadu di Mantos 2
Permudah Masyarakat, Pemkot Manado Buka Pusat Pelayanan Terpadu di Mantos 2

(manadokota.go.id) Demi memberikan pelayanan yang mudah dan cepat, Pemerintah Kota (Pemkot) Manado melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP) membuka Pusat Pelayanan Terpadu di Manado Town Square (Mantos 2), Jalan Piere Tendean Boulevard, Senin (14/01) pagi hingga siang hari.Peresmian lokasi Pusat Pelayanan Terpadu tersebut ditandai dengan pengguntingan pita dan pembukaan pintu oleh Walikota...

Atas Nama Walikota,  Wawali Lantik 12 Pejabat Eselon II Lingkup Pemkot Manado
Atas Nama Walikota, Wawali Lantik 12 Pejabat Eselon II Lingkup Pemkot Manado

(manadokota.go.id) Sebagai bentuk penyegaran ditubuh Pemerintah Kota (Pemkot) Manado, Wakil Walikota (Wawali) Mor D Bastiaan atas nama Walikota GS Vicky Lumentut melantik dan mengambil sumpah janji 12 pejabat untuk menempati Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama.Pelantikan 4 pejabat definitif dan 8 pejabat berstatus Pelaksana Tugas (Plt) tersebut, dilaksanakan di ruang Serbaguna Kantor Walokota Manado, Jumat (11/01)...